Skip to main content

Posts

Showing posts from January, 2017

CARA INSTALASI PUPPY LINUX (Tutorial Lengkap)

Puppy Linux adalah salah satu distro Linux Live CD yang sangat kecil ukurannya dan mengutamakan kemudahan dalam penggunaan. Seluruh sistem operasi dan aplikasinya berjalan dalam RAM, yang membolehkan media booting dilepas setelah sistem operasi berhasil dijalankan. Puppy menyertakan beberapa aplikasi untuk pekerjaan standar sehari-hari seperti Mozilla SeaMonkey untuk menejelajah internet dan mengirim email, AbiWord word-processor, Gnumeric spreadsheet, Sodipodi untuk menggambar (vector), mtPaint untuk melukis (bitmap) / meng-edit foto dan Gxine/xine untuk memutar video dan musik. Distro linux ini dikembangkan pertama kali oleh Barry Kauler, distribusi ini tidak berdasar pada distribusi linux manapun. Tutorial ini dibuat oleh : HARDIANSYAH PUTRA 15110005 Selamat mencoba, semoga bermanfaat.

Panggung Gembira 62017 Pondok Modern Arrisalah Ponorogo Jawa Timur

Panggung Gembira 62017 pada tanggal 5 Januari 2017 di Pondok Modern Arrisalah Ponorogo Jawa Timur MENGGUNCANG DUNIA, dengan jumlah personil kelas akhir hanya 19 santriwan bisa mengadakan acara yang sangat luar biasa. Selamat menyaksikan

Step by Step Tutorial Instalasi Linux RedHat di Windows

Video Tutorial Instalasi Linux RedHat di Windows menggunakan Virtual Box, dibuat oleh Hamid Septian. Semoga bermanfaat. Selamat menyaksikan http://keukeurohendi.blogspot.co.id/

Step by Step Tutorial Instalasi Kali Linux di Windows

Video Tutorial Step by Step Instalasi Kali Linux di Windows menggunakan Virtual Box dibuat oleh Faisal Maryono Semoga Bermanfaat, selamat menyaksikan...

Step by Step Instal SISTEM OPERASI LINUX UBUNTU menggunakan VIRTUAL BOX

Video Tutorial Step by Step Instal SISTEM OPERASI LINUX UBUNTU menggunakan VIRTUAL BOX, yang dibuat oleh NOVIORA AFRIAN 151100151 3SI-C, semoga bermanfaat

Step by Step Instal LINUX FEDORA menggunakan ORACLE VM VIRTUAL BOX

VIDEO Step by Step Instal LINUX FEDORA menggunakan ORACLE VM VIRTUAL BOX Semoga bermanfaat